OCI Level 100 - IAM Policy in OCI

OCI Level 100 - IAM Policy in OCI

Hello Everyone.. Let's Learn With Me!!

Pada kali ini, kita akan mempelajari tentang IAM Policy. Pada materi sebelumnya, kita sudah menyinggung beberapa tentang IAM Policy.

IAM Policy adalah aturan yang menentukan siapa saja yang dapat mengakses resource (Storage, User, Network, etc) yang kita miliki, dan bagaimana caranya. Policy hanya untuk Groups, tidak berlaku untuk user. Tanpa Policy, user tidak bisa memanage resource.

Sebelum membuat Policy, ada beberapa hal yang perlu di ketahui, seperti syntax, command, permission, etc

A.Policy Syntax

image.png

Note :

subject : nama Groups yang di izinkan untuk mengakses

verb : tindakan apa yang bisa di lakukan Groups

Pada dasarnya ada 4 yang bisa kita gunakan dalam membuat Policy.

image.png

resource-type : resource yang diizinkan untuk diakses

Berikut yang ada di OCI

image.png

location : lokasi yang ingin di izinkan

conditions : kita dapat menspesifikasikan satu atau lebih suatu kodisi yang harus untuk mendapat access.

Ada 2 type yaitu :

  • request : relevant to the request itself
  • target : relevant to the resource(s) being acted upon in the request

B.Create Policy

Untuk lebih memahami konsep yang ada pada Policy OCI, kita akan praktikkan di sini.

Untuk praktik, Ada 2 user di sini. user ke1 : dianazuni > ini adalah user utama yang masuk dalam Groups Administrator. Otomatis, user ini memiliki akses penuh pada Tenancy.

user ke2 : Training user > ini adalah user tambahan yang sudah dibuat sebelumnya. user ini berada dalam TrainingGroup. Karena TrainingGroup ini masih baru dibuat, So, saya belum setting apapun disini.

Oke.. Let's get start it !! Sekarang kita login ke user utama “dianazuni”

image.png

Lalu kita pilih Policy untuk membuat Policy untuk GroupTraining

image.png

Di halaman ini kita bisa create Policy, sebelum itu kita pilih root compartment

image.png Lalu kita mulai buat Policy nya

image.png

Dibagian Policy Builder, oracle sudah menyediakan template untuk create Policy. Jika teman-teman terbiasa dengan create command, kalian bisa klik customize (advance).

image.png

Seperti gambar di bawah ini, jika sudah klik create untuk membuat.

image.png

image.png

Pada kondisi diatas, TrainingGroup di izinkan untuk manage virtual-network-family di area tenancy kencana.

Coba kita buktikan dengan membuat VCN pada Traininguser1.

image.png

image.png

Yang pada sebelumnya terdapat warning seperti gambar di bawah,

image.png

Sekarang warning tersebut sudah tidak muncul image.png

VCN sudah berhasil dibuat oleh Traininguser1 dikarenakan kita sudah memberikan akses untuk membuat VCN.

image.png

Jangan lupa untuk menambahkan block subnet pada VCN

image.png

Untuk settingan yang lain saya buat default dari Oracle, untuk lebihnya akan dipelajar di next materi.

Perhatikan kembali Policy yang telah kita buat sebelumnya, di sini kita hanya di izinkan untuk mengakses virtual-network-family berarti kita hanya bisa akses : VCN, subnet, route-tables, security-list, dhcp-options, and many more resource (link)

Lalu bagaimana dengan membuat instance ? Apakah kita tetap diizinkan dengan Traininguser1 ? Mari kita cek,

image.png

Ternyata, kita tidak di izinkan untuk membuat instance dengan menggunakan Traininguser1.

Agar kita bisa membuat instance, kita akan menambahkan rule Policy yang telah kita buat tadi

Sebelumnya kita login terlebih dahulu ke user utama “dianazuni”

image.png

image.png

Masuk ke halaman Policy, lalu klik bagian Edit Policy Statements.

image.png

Tambahkan Policy di sini

image.png Lalu save Changes

Lalu kita login kembali sebagai Traininguser1 dan pilih menu compute instance

image.png

Pada tampilan ini, suda tidak ada warning lagi. Coba kita buat,

image.png

image.png Untuk settingan pada VM masih kita buat secara by-default. Lalu klik create untuk membuat.

image.png Dan sekarang kita sudah berhasil membuat instan dengan nama : Training-Instance.

So, that is all about IAM Policy in OCI. Any question?? Chat on the comments column. Thanks :)